Foto sunset dan sunrise merupakan salah satu bidang foto yang saya paling sukai selain photo makro.Memotret sunset dan sunrise juga salah satu dari sekian banyak ”foto
wajib“ yang harus dilakukan oleh seorang penggemar fotografi seperti saya, Berikut beberapa photo-photo sunset dan sunrise yang pernah saya jepret di beberapa tempat di kota saya, Bulukumba..
Semangat Baru |
Photo tersebut (Semangat Baru) saya jepret pakai kamera DSLR Sony @230
Focal length 50mm F11 1/125 ISO 100
Lokasi : Pantai Merpati Bulukumba
Menjemput Pagi |
Sementara yang photo yang ini (menjemput pagi) masih dengan DSLR Sony @230
Focal length 45mm F Number F10 Exposure time speed 1/100 ISO Speed 100
Lokasi : Pantai Leppe Bulukumba
Menanti Sunrise |
Menanti Sunrise With DLSR Nikon D3000 tanpa lensa tambahan
Focal length 18mm F Number F4.5 speed 1/40 ISO Speed 100
Lokasi : Pantai Merpati
Mentari di Balik Bukit |
Mentari di Balik Bukit With DLSR Nikon D3000
Focal length 18mm F Number F16 speed 1/160 ISO Speed 100
Lokasi : Desa Bontonyeleng Kab. Bulukumba tampak didepanya adalah "Bangkeng Bukit" (kaki bukit) lalu dibelakang bukit tersebut nampak pula matahari yang terbenam
With DLSR Nikon D3000
Focal length 28mm
F Number F4.5 speed 1/50
ISO-200
Lokasi : Masih di Pantai Merpati Kab. Bulukumba
Menunggu Matahari Terbit |
Menunggu Matahari Terbit With DLSR Sony alpha 230
Focal length 24mm F Number F8
Exposure time speed 1/60 ISO Speed 400
Lokasi : Dermaga Leppe Kab. Bulukumba sewaktu Bulan Ramadhan 2010
With DLSR Nikon D3000 Focal length 18mm
F Number F5 Exposure time speed 1/40 ISO-100
Lokasi : Pantai Merpati Kab. Bulukumba waktu itu suasanax masih agak gelap saat saya jepret
Memancing Sambil Menunggu Sunrise |
With DLSR Nikon D3000 F Number F8
Exposure time speed 1/60 ISO-100
Lokasi : Dermaga Leppe Bulukumba tampak disamping kanan siluet orang yang sedang memancing
Seperti itulah photo2 sunset dan sunrise sederhana yang pernah saya jepret yang mana keindahan dari photo2 tersebut menunjukkan kebesaran Allah yang maha karya. Buat teman2 yang juga suka jepret sunset atau sunrise, saran saya usahakan kalo bisa kalian tahu jam berapa
sunset atau sunrise akan tiba (karena jam sunset / sunrise berbeda dari
lokasi ke lokasi lho). Juga pastikan peralatan sudah siap: kamera – lensa
– tripod (jika ada) serta aksesoris lainnya sudah terpasang &
disetel dengan baik, sehingga saatnya tiba kalian bisa sibuk memotret
bukan sibuk mengeset alat dan jangan kecewa kalau mendadak mendung tiba. Maksimalkan saja kreatifitas guys saat langit tertutup mendung. Langit mendung bukan halangan
menghasilkan foto indah saat sunrise dan sunset..selain itu maksimalkan siluet kalo perlu soalnya siluet itu akan menambah daya tarik dari foto sunset atau sunrise kalian yang tentunya bisa memberi kesan kuatlah yang akan memberi cerita dalam photo.. Salam jepret...!!!
wowwww......
BalasHapus